Manfaat Anak Shalih Bagi Orang Tua

Rasulullah Saw. dalam suatu hadits yang diriwayatkan dari Abu Hurairah r.a. dikatakan telah bersabda:

« إِذَا مَاتَ الإِنْسَانُ انْقَطَعَ عَنْهُ عَمَلُهُ إِلاَّ مِنْ ثَلاَثَةٍ إِلاَّ مِنْ صَدَقَةٍ جَارِيَةٍ أَوْ عِلْمٍ يُنْتَفَعُ بِهِ أَوْ وَلَدٍ صَالِحٍ يَدْعُو لَهُ ». صحيح مسلم ـ مشكول وموافق للمطبوع - (5 / 73)

Jika seorang manusia mati maka terputus amalnya kecuali tiga perkara, yaitu kecuali shadaqah jariyah, atau ilmu yang dimanfaatkan, atau anak yang shalih yang mendoakannya (Hadits Shahih dalam Shahih Muslim Juz 5/73).

Hadits diatas hanya salah satu contoh saja. Masih banyak hadits yang lain dengan matan yang sama maupun berbeda dari berbagai perawi hadits. Demikian juga banyak pembahasan yang menerangkan hadits di atas atau yang serupa.

Dari teks hadits di atas jelas bahwa anak yang shalih sangat bermanfaat bagi orang tuanya karena membuat amal orang tuanya tidak terputus, yakni terus mengalir pahala bagi orang tuanya sekalipun telah wafat. Kenapa demikian? Sebab anak adalah hasil karya orang tuanya. Tak ada anak kalau tak ada bapak ibunya. Mengalirnya pahala adalah karena orang tua menjadi sebab adanya anak yang shalih, sebagaimana mengalirnya pahala ilmu yang dimanfaatkan dikarenakan pemilik ilmu itu telah mengajar atau menyusun suatu kitab ilmu yang bermanfaat bagi manusia pada zamannya atau pada masa berikutnya.   

Demikian juga shadaqah jariyah, kabanyakan para ulama pensyarah hadits menyebutnya adalah waqaf karena waqaf yang diberikan oleh seorang waqif memberikan manfaat kepada masyarakat pada masa hidupnya atau sesudah matinya. Itulah sebabnya dia mendapatkan pahala setiap kali waqafnya dimanfaatkan oleh manusia.

Imam Ibn Hajar Al Asqalaniy  dalam Kitab Fathul Barie Juz 11/584 menulis:   

أراد بقوله صلي عنها العمل بقوله صلى الله عليه و سلم إذا مات بن آدم انقطع عمله الا من ثلاث فعد منها الولد لأن الولد من كسبه فأعماله الصالحة مكتوبة للوالد من غير ان ينقص من أجره
فتح الباري - ابن حجر - (11 / 584(

Maksud dari sabda Nabi Saw. : Jika mati anak Adam terputus amalnya kecuali tiga hal maka dihitung darinya adalah anak shalih sebab anak shalih itu merupakan hasil usaha bapaknya sehingga amal-amal anak shalih itu dicatat juga (di-copy paste-kan) untuk bapaknya tanpa dikurangi pahala anak shalih itu sendiri. 

Jadi jelaslah bahwa memiliki anak-anak yang shalih sangat bermanfaat bagi orang tuanya, yakni pahalanya dicopas untuk orang tuanya. Semakin banyak amal shalih anak itu, maka semakin banyak pahala yang didapat oleh orang tuanya. 


Maka jadilah kita anak yang shalih, agar pahala kita dicopas untuk orang tua kita. Juga marilah kita perbanyak anak-anak kita dan kita didik dengan didikan agama Islam yang sempurna sehingga mereka menjadi anak-anak yang shalih yang akan sangat bermanfaat buat kita di dunia maupun di akhirat kelak. Wallahua’lam! 

Sumber: http://www.suara-islam.com/read/index/15887/Manfaat-Anak-Shalih-Bagi-Orang-Tua

1 Response to "Manfaat Anak Shalih Bagi Orang Tua"

  1. IBU TUTI TKI SINGAPUR 29 April 2016 at 09:57
    saya PAK SLEMET posisi sekarang di malaysia
    bekerja sebagai BURU BANGUNAN gaji tidak seberapa
    setiap gajian selalu mengirimkan orang tua
    sebenarnya pengen pulang tapi gak punya uang
    sempat saya putus asah dan secara kebetulan
    saya buka FB ada seseorng berkomentar
    tentang AKI NAWE katanya perna di bantu
    melalui jalan togel saya coba2 menghubungi
    karna di malaysia ada pemasangan
    jadi saya memberanikan diri karna sudah bingun
    saya minta angka sama AKI NAWE
    angka yang di berikan 6D TOTO tembus 100%
    terima kasih banyak AKI
    kemarin saya bingun syukur sekarang sudah senang
    rencana bulan depan mau pulang untuk buka usaha
    bagi penggemar togel ingin merasakan kemenangan
    terutama yang punya masalah hutang lama belum lunas
    jangan putus asah HUBUNGI AKI NAWE 085-218-379-259
    tak ada salahnya anda coba
    karna prediksi AKI tidak perna meleset
    saya jamin AKI NAWE tidak akan mengecewakan




    saya PAK SLEMET posisi sekarang di malaysia
    bekerja sebagai BURU BANGUNAN gaji tidak seberapa
    setiap gajian selalu mengirimkan orang tua
    sebenarnya pengen pulang tapi gak punya uang
    sempat saya putus asah dan secara kebetulan
    saya buka FB ada seseorng berkomentar
    tentang AKI NAWE katanya perna di bantu
    melalui jalan togel saya coba2 menghubungi
    karna di malaysia ada pemasangan
    jadi saya memberanikan diri karna sudah bingun
    saya minta angka sama AKI NAWE
    angka yang di berikan 6D TOTO tembus 100%
    terima kasih banyak AKI
    kemarin saya bingun syukur sekarang sudah senang
    rencana bulan depan mau pulang untuk buka usaha
    bagi penggemar togel ingin merasakan kemenangan
    terutama yang punya masalah hutang lama belum lunas
    jangan putus asah HUBUNGI AKI NAWE 085-218-379-259
    tak ada salahnya anda coba
    karna prediksi AKI tidak perna meleset
    saya jamin AKI NAWE tidak akan mengecewakan

Post a Comment